space
5 TAHUN BERSAMA, BIGETRON ACE UMUMKAN DISBAND DARI SKENA KOMPETITIF PUBG MOBILE WANITA!
OL
Selasa, 12 Mar 2024

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Perjalanan tim ladies PUBG Mobile dari Bigetron Esports nampaknya harusterhenti pada awal 2024 ini, bagaimana tidak, mereka secara mengejutkan mengumumkan pembubaran tim ladies yang sudah berada di organisasi esports berlogo robot merah ini selama kurang lebih 5 tahun.

Pengumuman disband dari Bigetron Ace sendiri disampaikan melalui akun media sosial dari Bigetron Esports. Melalui sebuah postingan, Bigetron Esports mengucapkan salam perpisahan karena telah mengukir banyak prestasi bagi mereka serta pastinya ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya bagi para pemain yang membela lambang Bigetron Ace tersebut.

Karena hal ini, dua pemain dari Bigetron Ace yakni Nayy dan Mickey juga harus farewell dari Bigetron Esports. Hanya tersisa dua pemain tersisa yang masih belum di farewell hingga sekarang yakni Babyla dan Mute. Nampaknya, kedua pemain ini nantinya akan di proyeksikan sebagai talent dari Bigetron Esports.


Baca ini juga :
» Open Beta Game Hero Shooter x MOBA Battle Royale SUPERVIVE Resmi Dimulai!
» Galaxy S24 FE: Handphone Gaming Terjangkau untuk Upgrade Skill Gamer hingga jadi Pro Player dengan Galaxy AI
» RSV Helmets Membuat Gerbrakan Baru Lewat Kolaborasi Esklusif Dengan MPL ID dan Gandeng 6 Tim Esports
» EVOS Mode Serius? Bantai Timor Leste, Timnas Indonesia Lolos ke Playoff Global Esports Gaming 2024!
» Sukses di PC dan Konsol, Krafton Jalin Kerjasama dengan Pocketpair Buat Bawa Palworld ke Mobile!
» Fate Trigger: The Novita, Game Hero Shooter Free-to-Play Besutan Saroasis Studio Siap Rilis Tahun Depan!
» Tiket Playoff Sudah Bisa Dibeli! Eldorado Dome Bandung Jadi Vanue MPL ID Playoff Season 14
» Prosesor AMD Ryzen™ AI 300 Series Hadirkan Performa & Produktivitas Terbaik dengan Fitur AI
Memang bisa dikatakan pengumuman pembubaran Bigetron Ace merupakan sesuatu yang sangat mengejutkan, mengingat tim ini sendiri sama seperti Bigetron Era yang gemar memberikan segudang prestasi bagi Bigetron Ladies. Namun, pasti ada suatu hal yang menyebabkan mereka harus disband dari skena kompetitif PUBG Mobile Ladies.

Dengan bubarnya Bigetron Ace menambah catatan tim ladies yang mengumumkan disband dari skena kompetitif PUBG Mobile. Kita ketahui, beberapa waktu lalu, rival dari Bigetron Ace yakni Alter Ego Dione juga mengumumkan disband dari skena kompetitif PUBG Mobile Ladies.

Baca ini juga :
» Open Beta Game Hero Shooter x MOBA Battle Royale SUPERVIVE Resmi Dimulai!
» Galaxy S24 FE: Handphone Gaming Terjangkau untuk Upgrade Skill Gamer hingga jadi Pro Player dengan Galaxy AI
» RSV Helmets Membuat Gerbrakan Baru Lewat Kolaborasi Esklusif Dengan MPL ID dan Gandeng 6 Tim Esports
» EVOS Mode Serius? Bantai Timor Leste, Timnas Indonesia Lolos ke Playoff Global Esports Gaming 2024!
» Sukses di PC dan Konsol, Krafton Jalin Kerjasama dengan Pocketpair Buat Bawa Palworld ke Mobile!
» Fate Trigger: The Novita, Game Hero Shooter Free-to-Play Besutan Saroasis Studio Siap Rilis Tahun Depan!
» Tiket Playoff Sudah Bisa Dibeli! Eldorado Dome Bandung Jadi Vanue MPL ID Playoff Season 14
» Prosesor AMD Ryzen™ AI 300 Series Hadirkan Performa & Produktivitas Terbaik dengan Fitur AI


Selain berita utama di atas, KOTAKGAME juga punya video menarik yang bisa kamu tonton di bawah ini.

TAGS

BACA JUGA BERITA INI
close