space
HARADA: ANAK MUDA GAK BERANI 1 VS 1 KARENA GAK BISA SALAHIN TEMAN KALAU KALAH
xboxone
Jumat, 05 Apr 2024

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Katsuhiro Harada bergabung bersama dengan Shuhei Yoshida di episode terbaru Game Maker’s Notebook podcast di channel youtube Academy of Interactive Arts & Sciences. Harada membicarakan mengenai franchise Tekken dan juga masa depan dari fighting game itu sendiri. Dia juga memberikan opininya tentang mengapa anak muda tidak tertarik dengan game 1 vs 1.

Harada menambahkan bahwa generasi dia adalah generasi kompetitif yang ingin berkompetisi dengan hasil yang jelas, seperti siapa yang kalah dan siapa yang menang. Namun, kebanyakan anak muda saat ini berkebalikan. Mereka jarang antusias untuk terlibat dalam pertarungan satu lawan satu. Selain itu, karena permainan pertarungan menempatkan merekasendiri melawan satu lawan, mereka harus menerima seluruh tanggung jawab jika kalah. Mereka tidak bisa menyalahkan orang.

Namun dia mengatakan bahwa masih ada permintaan untuk game fighting satu lawan satu, dan mungkin akan ada game baru untuk menyesuaikan pemain muda di luar permainan utama sehingga pemain tidak harus bermain melawan satu sama lain, dan mereka bisa memilih pertempuran tim, pertandingan 3 lawan 3, dan mode online dengan official ranked.

Baca ini juga :
» Minta Maaf, Tekken 8 Langsung Luncurkan Emergency Patch Season 2
» Mendapatkan Banyak Kritik Untuk Season 2 Tekken 8, Harada Curhat Mirip Tekken 4
» Banyak Hal Baru Diumumkan Di TEKKEN TALK, Season 2 Akan Seru!
» Nominasi dan Pemenang EVO Awards 2025, Penghargaan FGC Paling Meriah!
» Siapkan Diri Karena Fatal Fury: City of the Wolves Akan Buka Open Beta!
» Katsuhiro Harada Cari Loker Di Linkedin, Akan Keluar Dari Bandai Namco?
» Lineup Games EVO 2025 Diumumkan, Featured dan Extended Games Keren Semua!
» Mai Shiranui Akan Hadir Di Street Fighter 6, Capcom Pamerkan Gameplay Keren!
Selain berita utama di atas, KOTAKGAME juga punya video menarik yang bisa kamu tonton di bawah ini.

TAGS

BACA JUGA BERITA INI
close