space
XBOX AKAN RILIS KONSOL NEXT GEN TAHUN 2026?
xboxone
Rabu, 08 Jan 2025

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Rumor rilisnya Xbox dengan codename "Prime" cukup ramai dibicarakan. Kabarnya, ini akan menjadi konsol next gen milik Xbox yang akan bersaing dengan PS5 milik Sony.

Baca ini juga :
» Rumor: Prototype Terbaru Sedang Dikerjakan, Kembali Ke Dasar?
» Xbox Asian Developer Session Pamerkan Agni: Village of Calamity dan Kriegsfront Tactics
» Xbox Dilaporkan Sedang Kembangkan Gaming Handheld yang Akan Dirilis Tahun Ini
» Setelah 2 Dekade, Akhirnya Microsoft Akan Resmi Tutup Skype Pada 5 Mei 2025
» Microsoft akan merilis lebih banyak game untuk PS5 dibandingkan Sony untuk tahun 2025
» Masih berlanjut, Donald Trump Sebut Microsoft berminat Untuk Beli TikTok
» Xbox_Direct 2025 Diisi Banyak Game-Game Keren Dan Seru, Comebacknya Ninja Gaiden!
» [Rumor] Xbox Bakal Bawa Layanan Game Pass Andalan Mereka ke Platform Steam


Kabar ini datang dari akun X/Twitter milik TheGhostofHope yang sudah menjadi leaker Xbox dan VoD terpercaya.
Menurut TheGhostofHope, pada tahun 2026 akan rilis Xbox "Prime" yang digadang akan menjadi konsol teranyar Xbox masuk ke pasaran. Dirinya juga menambahkan bahwa game Call of Duty terbaru dari InfinityWard akan menjadi launch title konsol ini.


Next gen console milik Xbox sebenarnya sudah jadi rahasia terbuka, walau memang belum ada kejelasan kapan rilis dan spek konsol ini.
Walau begitu, Jez Corden dari WindowsCentral yang bisa dibilang punya info lanjut di industri PC san Xbox menyangkal hal ini. Dirinya ragu dan mengatakan info ini tidak benar.


Banyak yang berspekulasi bahwa Xbox "Prime" benar adanya, tapi kemungkinan besar ini adalah codename untuk game Call of Duty terbaru.
Sebenarnya memang Xbox seperti setengah niat untuk saling bersaing di pasar konsol. Belum ada kabarnya, konsol dari Xbox untuk bersaing dengan PlayStation 5, mungkin Xbox akan fokus ke ranah services dengan Gamepass dan jadi publishing/dev company.

TAGS

BACA JUGA BERITA INI
close