space
REBELLION ESPORTS UCAPKAN SALAM PERPISAHAN, NAVI DAN PAPER REX MERAPAT KE MPL ID?
OL
Selasa, 04 Feb 2025

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Rebellion Esports baru saja bikin heboh dengan unggahan di media sosial mereka. Dengan pesan, "Salam terakhir sebelum petualangan baru," tim ini seperti memberi kode keras soal masa depan mereka di MPL Indonesia. Langsung aja, para fans dan komunitas mulai berspekulasi, ini beneran tanda perpisahan atau cuma gimik belaka?

Sebenarnya, isu soal Rebellion cabut dari MPL ID udah lama beredar. Sebagai tim yang selalu kasih warna di kompetisi, mereka sering banget bikin kejutan. Walaupun belum pernah ngerasain juara, tapi mereka punya momen-momen yang bikin MPL makin seru. Ibarat kuda hitam, kadang diremehkan, tapi bisa bikin lawan kaget.

Nah, setelah pernyataan perpisahan ini muncul, obrolan soal siapa yang bakal masuk ke MPL ID makin panas. Nama-nama seperti Natus Vincere (NAVI) dan Paper Rex ramai dibahas sebagai calon pengganti. Meski belum ada pengumuman resmi, komunitas esports Tanah Air udah rame banget bahas kemungkinan ini.

Baca ini juga :

» EVO Japan 2025 Akan Hadir, Street Fighter 6 Jadi Bintang Utama
» Mirko Terkejut dengan Ramainya Isu Transfer di MPL ID S15 Week 4
» Scrim EVOS Terungkap: Intip Persiapan Tim Menjelang Derby Klasik Lawan RRQ
» M0NESY Resmi Gabung Team Falcons dengan Mahar Fantastis: USD 2,5 Juta!
» ONIC Bungkam RRQ Hoshi 4-1, Jadi Juara ESL Mobile Masters 2025!
» RRQ Hoshi vs ONIC PH: Indonesia dan Filipina Siap Tabrakan di Grand Final ESL Snapdragon Pro Series Mobile Mas
» ESL Playoff Day 1: ONIC Gugur di Tangan TLID dengan Skor 1-3
» Coach Vren Resmi Tinggalkan Team Spirit Divisi MLBB

Jadi, ini akhir cerita Rebellion di MPL atau justru awal dari sesuatu yang lebih besar? Kita tunggu aja kelanjutannya, siapa tahu ada kejutan lain di depan!

TAGS

BACA JUGA BERITA INI
close