space
KRU UMA MUSUME HIMBAU FAN-ARTIST UNTUK TIDAK MENGGAMBAR VERSI HENTAINYA!
MOVIES
Senin, 25 Jun 2018

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Kepopuleran suatu anime atau manga tentu tak lepas dari kontribusi para fans yang menggambar fanart dan doujinshi. Mulai dari yang biasa saja, agak nyeleneh sampai karya-karya erotis yang nyeleneh seperti hentai misalnya. Walau kelihatannya beberapa publisher menganggap hal ini merupakan free publication dari para fans, namun tim Uma Musume menghimbau agar para fan-artist tidak menggambar versi hentai dari anime tersebut!

Baca ini juga :
» Agen Twilight dan Thorn Princess Terjun ke dalam Aksi Battle Royale! Siapa yang Mampu Bertahan?
» Pertama Kalinya! eFootball™ Jalin Kolaborasi dengan Anime
» Guest Star AFAID 2024 Diumumkan! Cosplayer Hakken dan Penyanyi NANO Kembali Tampil di Indonesia
» Jadwal dan Venue Tokyo Game Show 2024 Diumumkan! Angkat Tema "Trailblaze the World with Gaming"
» Sang Ninja Hadir di Dunia Nyata! Film Live Action Naruto Resmi Digarap oleh Sutradara Film Shang-Chi!
» [RUMOR] Fortnite Kabarnya Akan Berkolaborasi dengan Animanga Populer, One Piece!
» FPS Kok Anime, Developer Game China Buat Game FPS Seperti Valorant Tapi Gunakan Waifu Cantik!
» Tidak Pakai Lama! Blue Archive Umumkan Tanggal Rilis Animenya

Lewat situs resminya, para kru anime Uma Musume menghimbau para fans agar tidak menggambar karya yang kurang pantas untuk menjaga nama baik kuda balap yang hadir dalam anime tersebut. Keputusan tersebut diambil karena nama para karakter diperoleh dari kuda balap yang ada di dunia nyata, dan di Jepang sendiri pacuan kuda merupakan olahraga hiburan yang populer.

Peraturan tersebut tentunya menuai pro dan kontra dari para fans yang mengganggap sah-sah saja menggambar fan-art dari Uma Musume, bahkan beberapa menganggap bahwa kru Uma Musume kurang siap menerima efek samping dari kepopuleran anime balap kuda moe tersebut. Jika melihat kasus yang serupa, serial Fate juga salah satu yang menerima getahnya karena karakter-karakter dalam sejarah kini digambarkan dengan begitu erotis dalam berbagai fan-art.

(KotakGame)


TAGS

BACA JUGA BERITA INI
close