space
DEVELOPER FATE/GRAND ORDER SIAPKAN GAME MOBILE TERBARU DENGAN UNREAL ENGINE 4
MOB
Minggu, 24 Mar 2019

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Tidak bisa dipungkiri bahwa Fate/Grand Order adalah salah satu game mobile yang paling populer. Bagi kamu yang setidaknya memainkan game Fate/Grand Order pastinya tahu betul dong siapa yang mengembangkan game tersebut? Yap, DelightWorks. Kabarnya, mereka juga sedang menyiapkan game terbarunya yang bakal diberuntukkan untuk mobile nih Kotakers.

Nampaknya, proyek mereka kali ini tidak main-main. Melalui ajang Anime Japan 2019, DelightWorks telah mengumumkan bahwa mereka akan merilis game mobile yang dikembangkan dengan Unreal Engine 4. Sayangnya mereka belum mengungkapkan judul game tersebut.

Baca ini juga :
» McLaren Lu Warna Apa Bos! Seorang Modder Buat Skin Nolan Edisi Timothy Ronald!
» Terlalu Jago dan Tak Terkalahkan, RRQ Akira Lolos ke Grand Final MPL Latam Season 1!
» Super Seru! MPL ID Season 13 Jadi Season Paling Kompetitif dari Season Sebelumnya!
» Rekrut Ex Roster RRQ Rise, ONIC Esports Resmikan Divisi Pokemon United!
» RRQ Terbenam di Dasar Klasemen, EVOS Glory Perlahan Beranjak Naik! Inilah Klasemen Regular Season MPL ID Seaso
» [RUMOR] Skin Helcurt Kucing Siap Mewarnai Bulan Juni sebagai Starlight Skin MLBB!
» Terus Ekspansi! CEO Bigetron Esports Spill Mereka Akan Kembali Tambah Dua Divisi Baru!
» Sempat Kalah 3 Beruntun, CW Sebut Cheese Pick Jadi Alasan ONIC Dapatkan Hasil Tersebut!
DelightWorks menyebutkan game tersebut akan memiliki jalan cerita yang menarik dengan daya tarik utamanya adalah "ekspresi visual" dan juga "game yang menyenangkan". Detail lebih jelasnya akan diumumkan lebih lanjut. Melalui trailer di atas, setidaknya juga sudah diperlihatkan kualitas visual yang fantastis yang dibalut dengan Unreal Engine 4.

(KotakGame)

TAGS

BACA JUGA BERITA INI
close