space
SIAP BERSAING, LEAGUE OF LEGENDS VERSI MOBILE RESMI DIUMUMKAN!
PC
Rabu, 16 Oct 2019

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Selama beberapa bulan belakangan ini, rumor mengenai eksistensi League of Legends versi Mobile terus menguat. Mulai dari bocoran artwork, hingga gameplay yang ditawarkan. Tidak mengherankan memang, karena game tersebut saat ini terbilang redup, khususnya di Asia Tenggara. Setelah menanti sekian lama, akhirnya para gamer mendapatkan kepastian nih.

Riot Games telah mengumumkan versi mobile game tersebut dengan judul League of Legends: Wild Rift. Rencananya, League of Legends: Wild Rift akan dirilis untuk Android dan juga iOS, bahkan konsol pada tahun 2020 mendatang. Kamu juga sudah bisa melakukan pra-registrasi melalui halaman Google Play.

Sumber: Official League of Legends: Wild Rift

Baca ini juga :
» Sempat Kalah 3 Beruntun, CW Sebut Cheese Pick Jadi Alasan ONIC Dapatkan Hasil Tersebut!
» Unik! Acara Takbiran di Kabupaten Pati Hadirkan Sosok Barats dalam Pawai Keliling!
» Founder T-Series Mendorong Persatuan India agar Tidak Tersalip dengan MrBeast dalam Subscriber YouTube
» Lanjutin Main MLBB! Timothy Ronald Berhasil Winstreak dan Sebut Dirinya Hanya Bisa Main 2 Kali Sehari!
» Gokil! EWC 2024 Akan Jadi Turnamen dengan Prize Pool Hampir 1 Triliun Rupiah!
» Ratusan Mahasiswa Indonesia Ikut Program Regenerasi Talenta Esports Moonton Cares!
» Team RRQ Puncaki Peak Viewer dan Kuasai Penonton Turnamen Game Mobile di Q1 2024!
» iShowSpeed Rayakan 24 juta Subscriber YouTube dengan Loncat ke Setup Streamingnya!
League of Legends: Wild Rift bukanlah port langsung dari versi PC. Riot Games memastikan bahwa game tersebut memang dibangun dari awal dengan berbagai animasi, mekanisme gameplay, hingga kualitas grafis yang memang disesuaikan untuk mobile dan konsol. League of Legends: Wild Rift juga dipastikan tidak mendukung cross-play antar pengguna PC, mobile, atau konsol.

TAGS

BACA JUGA BERITA INI
close