space
TAMPIL SEBAGAI SOSOK MISTERIUS, RICH BRIAN JADI TAMU ISTIMEWA DI PMPL SEA FINAL SEASON 2!
OL
Rabu, 21 Oct 2020

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
PUBG Mobile League Southeast Asia (PMPL SEA) Final Season 2 akan segera digelar pada 23 - 25 Oktober 2020. Tim-tim yang menjadi perwakilan Indonesia antara lain, Bigetron RA, Aerowolf Limax, dan Aura Esports.

Baca ini juga :
» Jalin Kerja Sama Selama 3 Tahun, Honor of Kings Jadi Game yang Dipertandingkan di Esports World Cup!
» Ditanya Mengenai RRQ Apakah Skylar Sentris, Watt: Benar 100%, Keliatan Nggak Ada yang Ngangkat Timnya!
» Terlalu Jago dan Tak Terkalahkan, RRQ Akira Lolos ke Grand Final MPL Latam Season 1!
» Super Seru! MPL ID Season 13 Jadi Season Paling Kompetitif dari Season Sebelumnya!
» Rekrut Ex Roster RRQ Rise, ONIC Esports Resmikan Divisi Pokemon United!
» RRQ Terbenam di Dasar Klasemen, EVOS Glory Perlahan Beranjak Naik! Inilah Klasemen Regular Season MPL ID Seaso
» [BREAKING NEWS] RRQ Skylar Dilarikan ke Rumah Sakit Karena DBD, Kemungkinan Besar Absen dari MPL
» Terus Ekspansi! CEO Bigetron Esports Spill Mereka Akan Kembali Tambah Dua Divisi Baru!
Dan ada satu hal menarik lainnya, PMPL SEA kali ini akan kedatangan tamu spesial yang berasal dari Indonesia yaitu Rich Brian. Diketahui bahwa Rich Brian merupakan salah satu rapper terkenal yang namanya sudah mendunia.


Sumber: PUBG Mobile Esports

Sosok kedatangan Rich Brian ini sebelumnya memang dirahasiakan. Namun para penggemar sudah bisa memprediksi mengenai kedatangan dirinya. Rich Brian nantinya akan menyambut 16 tim yang berasal dari Asia Tenggara nantinya.

Tidak sabar melihat Rich Brian di PMPL SEA Final 2020? Tunggu aksinya!

Sumber: PUBG Mobile Esports

*

Selain berita utama pada artikel ini, Kru KotGa juga punya pembahasan menarik yang bisa kamu tonton pada video di bawah ini.

TAGS

BACA JUGA BERITA INI
close