Review

MSI Cyborg 15 A12V

oleh: Yohanes

Halaman 1

Gempuran MSI di laptop gaming budget under 20 juta belum berhenti ternyata, di kuartal pertama 2023 ini MSI merilis sebuah laptop yang kita prediksi bakalan laris manis kaya kacang goreng. Kenapa? Karena dengan maintain budget yang cukup ketat, tapi sudah bisa bawa RTX 4000 series yang baru aja keluar.




Laptop ini datang dari lini terbaru MSI, dengan nama Cyborg yang memang sesuai dengan penampilannya, unit yang sekarang ada di studio KotakGame adalah MSI Cyborg 15 A12VE yang diperkuat Intel® Core™ i7-12650H Processor dan RTX™ 4050 Laptop GPU 6GB GDDR6 yang memiliki TGP hanya di 45 Watt saja, kok bisa? Nanti Kru KotGa jelasin, sebelum itu ini adalah spesifikasi singkatnya:

Baca ini juga :

» Review Axioo Pongo 750
» Review ASUS TUF Gaming A16 FA608WV
» Review MSI Thin A15
» Review MSI Cyborg 14 A13VF
» OMEN by HP 16 WF0031TX




Main Spec. MSI Cyborg 15 A12VE
CPU Intel® Core™ i7-12650H Processor 24M Cache, up to 4.70 GHz
GPU NVIDIA® GeForce RTX™ 4050 Laptop GPU 6GB GDDR6
RAM 16GB (8GB*2) DDR5 4800Mhz, MAX 64GB
Memori Penyimpanan 512GB SSD NVMe PCIe® 4.0
Display 15.6" FHD (1920*1080), 144Hz IPS-Level
Port 1x Mic-in/Headphone-out Combo Jack, 1x Type-C (USB3.2 Gen1/ DP), 2x Type-A USB3.2 Gen1, 1x HDMI™ 2.1 (4K @ 60Hz), 1x DC-IN
Networking Intel® Wi-Fi 6 AX201, Bluetooth v5.2
Kapasitas baterai 53.5 Whrs
Power Adapter 1x 120 Watt
OS Windows 11
Harga Start from Rp 18.499.000

TAGS

Jika ingin mengirim artikel, kerjasama event dan memasang Iklan (adverstisement) bisa melalui email redaksi[at]kotakgame.com atau Hotline (021) 93027183
rekomendasi terbaru



Most Popular Previews
Belum ada Preview