PUASA SAMBIL NOSTALGIA, INILAH 7 GAME PS1 PALING SERU BUAT NGABUBURIT!
Kamis, 15 Apr 2021
Ngabuburit adalah kegiatan yang biasanya umum dilakukan oleh umat muslim sembari menunggu adzan maghrib untuk berbuka puasa. Kegiatan ini bisa bermacam-macam, ada yang memilih olahraga, jalan-jalan, membaca Al Quran dan lain sebagainya. Bagi Kotakers yang mengaku gamer, tentu ngabuburit yang biasa kalian lakukan diselingi dengan bermain game untuk menghabiskan waktu.
Sebagai seorang gamer yang masih menjalankan ibadah puasa, ada baiknya mencari game-game yang tidak membuat batal puasa dan menghindari game yang mengandung unsur porno ataupun mengundang rasa emosi. Dengan memainkan game, waktu memang akan terasa cepat, namun perlu diperhatikan beberapa game yang dimainkan. Nostalgia sambil ngabuburit mungkin adalah pilihat yang tepat.
Nah, pada aritikel ini kru KotGa bakal merekomendasikan beberapa game PS1 nostalgia untuk kamu ngabuburit sambil menunggu waktu berbuka puasa. Apa saja game tersebut, yuk simak artikelnya!
Baca ini juga :
Siapa yang tidak kenal dengan game yang satu ini? Rasanya hampir setiap gamer yang tumbuh bersama konsol PS1 pasti sudah memainkan atau mengenal Harvest Moon: Back to Nature. Meskipun mengusung genre farming dan simulation yang bagi sebagian gamer terkesan membosankan, namun game ini menawarkan segudang variasi gameplay yang sangat menarik dan kompleks untuk diselami. Dengan gameplay yang cukup lama, game ini cocok untuk menemani kamu selama bulan puasa.
Selain hanya berfokus untuk mengurus kebun, kamu juga bisa melakukan segudang aktivitas lain seperti bersosialisasi dengan penduduk dan mencari jodoh, membeli dan merawat ternak, melakukan kegiatan di gunung sepert i eskplorasi, menambang, berendam di air panas, memancing hingga kegiatan sosial lain seperti mengikuti festival dan lain sebagainya. Bahkan untuk dimainkan di era sekarang, Harvest Moon: Back to Nature masih menawarkan keseruan yang tidak ada matinya.
Dikembangan oleh developer KID di tahun 1999 lalu, Pepsi-Man adalah sebuah game yang menawarkan gameplay stage run dengan elemen arcade, dimana kamu mengendalikan sosok superhero bernama Pepsi-Man demi melewati berbagai rintangan yang menghalanginya di jalan. Meskipun dikhususkan sebagai bentuk promosi, namun game ini berhasil mencuri hati banyak gamer di masa lalu lewat gameplay yang seru, adiktif, serta menghibur lewat unsur komedinya yang unik. Namun pastikan jangan terpancing untuk minum ya.
Sebagai seorang gamer yang masih menjalankan ibadah puasa, ada baiknya mencari game-game yang tidak membuat batal puasa dan menghindari game yang mengandung unsur porno ataupun mengundang rasa emosi. Dengan memainkan game, waktu memang akan terasa cepat, namun perlu diperhatikan beberapa game yang dimainkan. Nostalgia sambil ngabuburit mungkin adalah pilihat yang tepat.
Nah, pada aritikel ini kru KotGa bakal merekomendasikan beberapa game PS1 nostalgia untuk kamu ngabuburit sambil menunggu waktu berbuka puasa. Apa saja game tersebut, yuk simak artikelnya!
Baca ini juga :
» Tahun 2023 Penuh Game Keren! Ini Dia List Game Yang Dinantikan Rilisnya di Tahun Ini!
» Awal Tahun 2023 di Rumah Tapi Bingung Mau Ngapain Aja? Saatnya Mainkan 7 Game Ini!
» 7 Game Terbaik yang Pantas Masuk dalam Kategori Game of the Year 2022!
» Halloween Udah Gak Serem! Seru-Seruan di Halloween Dengan 7 Game Ini!
» Banyak Game Seru yang Layak Ditunggu! Inilah Daftar Game Keren dari Summer Game Fest 2022
» Banyak Game Baru dari Waralaba Populer! Inilah Jadwal Rilis Game di Juni 2022
» Laris Manis Tanjung Kimpul! Inilah 7 Game Indie yang Masih Populer sampai Sekarang
» Gagah, Berani, dan Mandiri! 7 Game dengan Protagonis Perempuan yang Keren dan Waifu-able
1. Harvest Moon
Siapa yang tidak kenal dengan game yang satu ini? Rasanya hampir setiap gamer yang tumbuh bersama konsol PS1 pasti sudah memainkan atau mengenal Harvest Moon: Back to Nature. Meskipun mengusung genre farming dan simulation yang bagi sebagian gamer terkesan membosankan, namun game ini menawarkan segudang variasi gameplay yang sangat menarik dan kompleks untuk diselami. Dengan gameplay yang cukup lama, game ini cocok untuk menemani kamu selama bulan puasa.
Selain hanya berfokus untuk mengurus kebun, kamu juga bisa melakukan segudang aktivitas lain seperti bersosialisasi dengan penduduk dan mencari jodoh, membeli dan merawat ternak, melakukan kegiatan di gunung sepert i eskplorasi, menambang, berendam di air panas, memancing hingga kegiatan sosial lain seperti mengikuti festival dan lain sebagainya. Bahkan untuk dimainkan di era sekarang, Harvest Moon: Back to Nature masih menawarkan keseruan yang tidak ada matinya.
2. Pepsi-Man
Dikembangan oleh developer KID di tahun 1999 lalu, Pepsi-Man adalah sebuah game yang menawarkan gameplay stage run dengan elemen arcade, dimana kamu mengendalikan sosok superhero bernama Pepsi-Man demi melewati berbagai rintangan yang menghalanginya di jalan. Meskipun dikhususkan sebagai bentuk promosi, namun game ini berhasil mencuri hati banyak gamer di masa lalu lewat gameplay yang seru, adiktif, serta menghibur lewat unsur komedinya yang unik. Namun pastikan jangan terpancing untuk minum ya.
BACA JUGA BERITA INI