space
BIKIN HARI KAMU MAKIN SERU! REKOMENDASI MANHWA GENRE FANTASI TERBAIK
-
Rabu, 17 Feb 2021

4. God of Highschool




Sumber: Crunchyroll YouTube

Jangan terkecoh dari judul yang mengatakan ini adalah pertarungan Anak SMA biasa, pertandingan adu kuat ini jauh dari kata biasa! Diceritakan tentang Mori Jin yang mengikuti pertandingan God of Highschool demi bisa menemukan sang kakek yang hilang. Selama pertandingan, dirinya bertemu dengan Daewi Han dan Mira Yoo. Ketiganya memiliki teknik bela diri yang berbeda. Mori dengan Taekwondo, Daewi dengan Karate dan Mira dengan Berpedang. Hingga akhirnya mereka menjadi teman baik.

Baca ini juga :
» Suzume no Tojimari
» One Piece Film Red
» Awas Maksiat! 7 Game Mobile Yang Gak Boleh Kalian Mainin Sebelum Buka Puasa Edisi 2022!
» Nyesel Kalau Gak Nonton! Ini Dia 7 Rekomendasi Anime Baru Yang Akan Rilis di 2022
» Sembari Menunggu Arcane Season 2, Ini Dia Deretan Anime Yang Harus Kamu Tonton Kalau Kamu Suka Arcan
» Mau Jadi Tanjidor? Ini Dia Deretan Game Adaptasi Anime Yang Gak Akan Ngecewain!
» Udah Pernah Maenin Belom? Ini Dia 7 Rekomendasi Game JRPG Yang Keren Dan Asik Di Steam!
» Jadi Wibu! Ini Dia 7 Game Mobile Yang Di Adaptasi Menjadi Anime!

5. The Gamer




Sumber: Webtoon Official

Bercerita tentang Ji-han Han yang mendapatkan kemampuan layaknya seorang gamers. Dirinya bisa melihat level seseorang dan mengupgrade kemampuan dirinya berdasarkan karakter game. Teman dekatnya yaitu Seon-il Shin yang akhirnya menyadari kemampuan dari Ji-Han dan memandunya karena Seon-il Shin adalah orang yang bisa menggunakan kemampuan tersebut.

6. Dice




Sumber: Webtoon Official

Berawal dari Dongtae, anak yang selalu kena Bully di sekolah dan mendapatkan barang bernama Dice. Barang ini bisa merubah kemampuan dan fisik seseorang dengan mudah. Tak hanya itu, ada kemampuan lain yang bisa digunakan. Seperti Time Stop, Levitation, Clairvoyance, dan lain-lain. Namun, lama-lama pengguna Dice berlebihan dan membuat para pemain harus melakukan PVP.

7. Nano List




Sumber: Webtoon Official

Dohwa Ahn adalah dokter jenius yang menciptakan Nano Machine. Robot tempur dengan kemampuan penyembuhan yang cukup kuat. Namun, Dohwa Ahn meninggal bunuh diri. Dirinya juga menyembunyikan penelitiannya hingga akhirnya adiknya Dojin Ahn tinggal berdua dengan San, Robot Android yang ditinggalkan bersama Dojin Ahn. Ketika ulang tahun, Robot Android lain yang bernama Nano datang dan mengatakan adalah ciptaan Dohwa Ahn. Bagaimana kelanjutannya? Kalian bisa melihatnya di Webtoon!

Itu dia list dari Manhwa Fantasy yang wajib kalian baca di waktu senggang. Mana Manhwa paling seru menurut kalian? Tuliskan di kolom komentar ya!

BACA JUGA BERITA INI
close