space
VOKALIS SYSTEM OF A DOWN, SERJ TANKIAN DIREKRUT UNTUK MEMBUAT LAGU GAME FPS RHYTHM METAL: HELL SINGER
xboxone
Senin, 23 May 2022

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Bagi para penggemar genre Heavy Metal, mungkin nama band System of a Down menjadi nama band yang sangat melekat di benak. Kini, tertarik untuk membawa lagu-lagu heavy metal ke dalam sebuah game, perusahaan pengembang The Outsider merekrut sang vokalis dari System of a Down, Serj Tankian untuk membuat sebuah lagu untuk game besutan mereka, Metal: Hellsinger.

Baca ini juga :
» Selalu Bikin Gamers Terkejut, Monster Hunter Outlanders Tiba-Tiba Diumumkan Untuk Platform Mobile
» Hadirkan 2 Karakter Ikonik! Resident Evil 9 Dirumorkan Akan Menjadikan Leon Dan Jill Sebagai Main Protagonist
» Semoga Bisa Tepati Janji, Capcom Akan Atasi Masalah Teknis Untuk MH Wilds Versi PC Di Hari Perilisannya
» Beta rasa Full Game, Monster Hunter Wilds Tembus 400 Ribu Pemain Di Sesi Open Beta Test
» Review Dead Rising Deluxe Remaster - Remaster Yang Masih Punya Jiwa Klasik
» [TGS 2024] Square Enix Pamer Gameplay DRAGON QUEST III HD-2D Remake di Tokyo Game Show 2024!
» [TGS 2024] Capcom Online Special Program - MH Wilds dan Capcom Pro Tour!
» [TGS 2024] SNK Umumkan Kolaborasi Fatal Fury City of The Wolves dengan Street Fighter Di TGS 2024! Ada Chun-li
Berjudul No Tomorrow, Suara Serj langsung dengan mudah dikenali walau diiringi dengan dentuman keras dari drum dan gitar. Metal: Hellsinger senfiri dikembangan oleh David Goldfarb, yang menjadi game director dari game populer Payday 2, dan lead designer dari Battlefield 3 serta Battlefield 2: bad Company.

Vokalis dari System of a Down sendiri bukanlah satu-satunya pemusik heavy metal yang direkrut untuk proyek ini. Termasuk diantaranya adalah Alissa White-Gulz dari Arch Enemy, Matt Heafy dari Trivium serta Randy Blythe dari Lamb of God

Metal: Hellsinger sendiri akan mengajak pemain untuk bertarung melawan para iblis di neraka, dan berpetualang menuju 8 lingkaran neraka. Bergenre rhythm FPS, metal: Hellsinger dipercaya akan memberikan sensasi bermain yang lebih cepat dibanding Doom

Sumber: VGC
Selain berita utama pada artikel ini, Kru KotGa juga punya pembahasan menarik yang bisa kamu tonton pada video di bawah ini.

TAGS

BACA JUGA BERITA INI