space
SAATNYA BERGACHA RIA! CAMPAIGN GRANBLUE FANTASY 9TH ANNIVERSARY SUDAH DIMULAI!
PC
Jumat, 10 Mar 2023

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Saatnya Gacha Setiap Hari! Campaign Granblue Fantasy 9th Anniversary Sudah Dimulai!Granblue Fantasy kini telah memulai perayaan ulang tahun ke-9 nya dimana mulai dari tanggal 10 Maret 2023, para pemain akan disuguhi oleh berbagai macam hadiah dan tentunya bisa bergacha ria setiap harinya hingga 31 Maret pukul 02:59 WIB. Tidak hanya itu, ada juga update terbaru dimana hadirnya class baru, yaitu Yamato, skin baru untuk Galleon dan Poseidon, rebalance beberapa karakter, dan banyak lainnya.


Baca ini juga :
» Granblue Fantasy: Relink Berhasil Menjual Lebih Dari 2 Juta Kopi
» Shadowverse: Worlds Beyond Mencapai 1 Juta Unduhan! Rayakan Event Victory Rewards & Dapatkan Hadiah!
» Shadowverse: Worlds Beyond Rilis Resmi Hari Ini! Banyak Event Berlangsung
» 300 Ribu Pemain Sudah Pra-Regis, Shadowverse: Worlds Beyond Bagi-Bagi Hadiah Untuk Pemain
» Next-Gen Digital Card Game Shadowverse: Worlds Beyond Segera Hadir Tanggal 17 Juni!
» Cygames Singapore Pte. Ltd. Bakal Hadir di Thailand Game Show 2024!
» Waifu Kuda Kesayangan Sekarang Gak Cuma Balap Lari! Preview Umamusume: Pretty Derby - Party Dash
» Granblue Fantasy Relink: Akan Berikan Karakter Baru Secara Gratis

Untuk gachanya kali ini akan sama seperti tahun lalu, dimana ada 2 tipe Roulette, yaitu Gachapin Roulette dan Mukku Roulette. Jika kamu memilih Gachapin Roulette, kamu bisa mendapatkan kesempatan untuk memenangkan 10, 20,30 hingga 100 roll gacha secara gratis. Untuk Mukku Roulette, kamu bisa mendapatkan 20 atau 30 roll gacha saja.

Tentu saja mode Gachapin Frenzy dan Mukku Frenzy masih ada, ditambah lagi ada 100 pull gratis untuk tanggal 20 dan 30 Maret, jadi pastikan kamu login di hari tersebut!


Bagi kamu yang belum tahu, game terbaru dari franchise Granblue Fantasy, berjudul Granblue Fantasy: Relink juga dikabarkan akan rilis tahun ini, meskipun memang sudah diundur beberapa kali nih. Semoga kali ini tidak PHP ya!


Jangan lupa juga untuk ikuti Giveaway dari KotakGame. Cek video dibawah ini ya:

TAGS

BACA JUGA BERITA INI
close