space
ERLING HAALAND BAGIKAN CERITA MAIN GAMENYA, MAIN MINECRAFT!
PC
Senin, 22 May 2023

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Mungkin kamu mengenal Erling Haaland sebagai striker yang haus akan gol di Manchester City. Tetapi ternyata dia juga memiliki kehidupannya sebagai gamer, dan ini dibagikan lewat story-nya yang sedang bermain Minecraft. Dalam instastory-nya ia memperlihatkan kalau dia sedang berada di Enderworld Portal.

Baca ini juga :
» Nintendo Kembali Paksa Palworld Hapus Fitur, Kini Fitur Glide Jadi Korban
» JDCR Resmi Bergabung dengan RRQ untuk EWC 2025
» KONAMI Rayakan 8 Tahun Perilisan eFootball™ Mobile dengan Event In-Game Spesial
» Lineage2M Rilis 20 Mei 2025 di Indonesia, Pre-Register Sekarang dan Dapatkan Hadiah Menarik!
» Jason Citron Mundur dari Jabatan CEO Discord, Ingin Fokus ke Keluarga dan Main Game
» Ubisoft Dituduh Kumpulkan Data Pemain Tanpa Izin Lewat Game Single Player
» Pre-Order Survival Kids Sudah Tersedia! Siap Mulai Petualangan Seru Bersama
» Gamer Indonesia Habiskan 33 Triliun Rupiah Untuk Game, Tapi Developer Lokal Hanya Dapat Secuil

Sumber: Instagram Erling Haaland

Kemungkinan dari story tersebut mereka sedang mempush Ender Dragon sebagai salah satu konten endgame di dalam Minecraft. Tentunya ini bukan pertama kalinya memperlihatkan pemain sepakbola dengan game ya.

Sebelumnya beberapa pemain bola juga bermain game bahkan Neymar Jr bermain sambil Fortnite dan bermain secara stream di Twitch. Bagaimana menurut kamu selera game dari Erling Haaland? Cocok kah dengan gayanya?

Sumber: Instagram Erling Haaland

TAGS

BACA JUGA BERITA INI
close