space
REVIEW - LIKE A DRAGON: PIRATE YAKUZA IN HAWAII
xboxone
Rabu, 19 Feb 2025

Side Quest, Berkumpul, dan Aktivitas Beragam



Seperti seri sebelumnya, game ini menawarkan berbagai minigame seperti Karaoke, Dragon Kart, dan Crazy Delivery. Ada juga aktivitas baru bernama "Masaru's Love Journey" yang berfokus pada rekrutmen "Minato girls" untuk karakter Masaru Fujita. Pemain juga dapat membuka emulasi game Sega klasik seperti "Poseidon Wars 3D" dan "Space Harrier 3D".

Baca ini juga :
» Pemenang KotakGame Awards 2024 Mobile dan Esports! Ada Game dan Pro Player Favorit Kamu?
» Tactical RPG Paket Komplit dengan Grafis Super Indah - Review Unicorn Overlord
» Persona 3 Reload Review
» Like a Dragon: Infinite Wealth
» Persona 5 Tactica Review
» Football Manager 24
» Kapan Lagi Main Sonic tapi Bisa Berempat? Cuman di Sonic Superstars!
» Endless Dungeon

Ya memang misi utama Majima sangat penting di Like a Dragon: Pirate Yakuza in Hawaii, tapi ada yang lebih penting yaitu Karaoke. Banyak sekali aktivitas sampingan yang bisa kalian lakukan mulai dari karaoke, main gokart, sampai jadi kurir makanan.

Tetapi tidak hanya aktivitas konyol saja seperti kalian berkumpul dan bermain bersama teman juga kru kapal Majima karena aktivitas bisa dimulai dari mendengar keluh kesah para wanita cantik

Minato Girls hadir juga di Like a Dragon: Pirate Yakuza in Hawaii dimana ada banyak wanita cantik yang memiliki masalah pribadi mereka dan kalian sebagai Goro Majima yang karismatik bisa membantu memecahkan masalah mereka. Terdengar biasa saja memang tapi tanpa memberikan spoiler, banyak sekali sub-stories yang sangat konyol dan keseruan yang menanti kalian.

BACA JUGA BERITA INI
close