



TikTok resmi menghadirkan fitur Amber Alert di Feed For You (FYP), sebagai sistem peringatan darurat untuk kasus penculikan anak. Langkah ini merupakan hasil kerja sama dengan National Center for Missing & Exploited Children (NCMEC), bertujuan untuk memanfaatkan komunitas TikTok dalam membantu menemukan anak-anak yang hilang, khususnya di AS.
Fitur ini telah diuji coba di Texas tahun lalu, dengan hasil positif. Peringatan Amber Alert di wilayah tersebut dilihat lebih dari 20 juta kali dan mendorong 2,5 juta kunjungan ke situs NCMEC.
Baca ini juga :
» Cloudflare Ungkap Indonesia Jadi Sumber Serangan DDoS Terbesar Dunia
» Telkom Perkuat Respon Bencana di Sumatera dan Aceh: Akses Komunikasi Kritis Dipastikan Aman
» Internet Starlink Gratis untuk Korban Banjir Sumatera, Muncul Dugaan Pungli!
» Lebih dari 70% Situs Judi Online Ternyata 'Bersembunyi' di Balik Cloudflare?
» Mengejar Ketertinggalan: Pemerintah Targetkan 32% Jaringan 5G Indonesia Tersambung pada 2030
» Adik Prabowo Gandeng Raksasa Teknologi Jepang Hadirkan Internet Rakyat 5G FWA Pertama di Dunia
» JLM dan SSU Kerjasama Strategis: Mengamankan Kedaulatan Digital Indonesia Lewat Infrastruktur Kabel Bawah Laut
» Jaringan Telkom Putus, Jaringan Starlink Solusinya! “Kota Rusa” Merauke Mendadak Jadi “Kota Starlink”
Saat peringatan Amber dikeluarkan, pengguna di sekitar lokasi anak hilang akan melihatnya langsung di FYP. Postingan ini mencantumkan dua hyperlink:
Selain itu, TikTok juga menyumbangkan kredit iklan untuk memperkuat kampanye NCMEC melalui akun resminya.
Dengan langkah ini, TikTok mengikuti jejak Instagram yang menambahkan fitur serupa pada 2022, serta Facebook yang lebih dulu mengadopsinya sejak 2015.
Selain berita utama di atas, KotakGame juga punya video menarik yang bisa kamu tonton di bawah ini.