space
MANTAB! KOMUNITAS DISABILITAS INI PERERAT SILATURAHMI DENGAN BERMAIN MOBILE LEGENDS
MOB
Kamis, 16 May 2019

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Mobile Legends: Bang Bang merupakan salah satu game yang sangat digemari warga Indonesia dari Sabang sampai Merauke, tua dan muda. Saat ini MLBB tak hanya sebagai permainan pengisi waktu luang, namun juga dapat dijadikan profesi dan juga ajang silaturahmi.

Di bulan puasa ini tentunya bermain MLBB bersama teman dapat menjadi salah satu alternatif sambil menunggu waktu berbuka. Banyak komunitas yang berkumpul untuk bermain bersama, karena tentunya akan lebih seru jika rekan satu tim berada di satu lokasi dan bermain bersama.

Baca ini juga :
» RRQ Hoshi dan EVOS Glory Masih di Papan Bawah, Ko Jo: Kalau Playoffs Tanpa Dua Tim ini Rasanya Hambar!
» Tak Sampai Satu Musim, Dlar Diumumkan Cabut dari Burmese Ghouls!
» Ditanya Mengenai RRQ Apakah Skylar Sentris, Watt: Benar 100%, Keliatan Nggak Ada yang Ngangkat Timnya!
» McLaren Lu Warna Apa Bos! Seorang Modder Buat Skin Nolan Edisi Timothy Ronald!
» Terlalu Jago dan Tak Terkalahkan, RRQ Akira Lolos ke Grand Final MPL Latam Season 1!
» Skin Baru THE KING OF FIGHTERS '97! Koleksi Skin-nya di Mobile Legends: Bang Bang
» Super Seru! MPL ID Season 13 Jadi Season Paling Kompetitif dari Season Sebelumnya!
» RRQ Terbenam di Dasar Klasemen, EVOS Glory Perlahan Beranjak Naik! Inilah Klasemen Regular Season MPL ID Seaso
View this post on Instagram

Meet one of MLBB Family! πŸ˜‰πŸ˜‰ . πŸŽ‰ DLT Esports πŸŽ‰ . Komunitas Mobile Legends: Bang Bang khusus Tuna Rungu yang berasal dari kota Semarang! πŸ˜†πŸ˜πŸ˜ . Komunitas yang berdiri sejak Juli 2018 ini telah memiliki total anggota sebanyak 23 orang πŸ˜ŽπŸ‘Š . πŸ™πŸ™ Kami segenap tim Mobile Legends: Bang Bang sangat senang bahwa Game yang kami kembangkan, dapat dinikmati dan dapat menjadi salah satu sarana solidaritas πŸ˜‰πŸ’–πŸ’ž . Tidak pernah terlambat untuk memulai, dan tidak ada kata "Tidak Bisa" bagi mereka yang terus berjuang πŸ˜†πŸ˜†πŸ’ͺ . Keep growing and never hesitate to ask for community supports from Mobile Legends: Bang Bang! πŸ‘ŠπŸ‘ŠπŸ‘ŠπŸ”₯ (Min Pon~) β™ͺヽ(*Β΄βˆ€`)οΎ‰ . #MLBB #MobileLegendsBangBang #MobileLegends #MLBBCommunity #KomunitasMLBBIndonesia #MLBBIndonesia

A post shared by Mobile Legends: Bang Bang (ID) (@realmobilelegendsid) on

Salah satu penggemar permainan MLBB adalah komunitas dari Semarang yang bernama tim DLT Esports yang merupakan komunitas khusus Tuna Rungu. Komunitas ini sudah berdiri sejak Juli 2018 dengan total anggota 23 orang. Yang menarik dari komunitas ini meskipun mereka memiliki disabilitas, hal itu tidak menghalangi mereka untuk tetap bersemangat dan selalu ceria. Mereka juga terlihat sangat menggemari dan menikmati permainan MLBB ini. Meskipun video ini diambil pada bulan November 2018, para anggota komunitas ini selalu setia berkumpul setidaknya 2 kali dalam sebulan untuk bermain bersama.

Di bulan puasa ini bagaimana rutinitas buka puasa kalian? Apa kalian juga punya komunitas MLBB sendiri?

(KotakGame)



TAGS

BACA JUGA BERITA INI
close