space
BELUM ADA SEBULAN, MONSTER HUNTER RISE VERSI PC SUKSES TERJUAL HINGGA 8 JUTA UNIT!
PC
Rabu, 19 Jan 2022

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Sukses dengan penjualannya di Switch, Capcom sempat mengumumkan akan merilis Monster Hunter Rise di PC. Tepat Januari 2022, mereka telah meluncurkannya dan kembali membawa tonggak sejarah dalam sepanjang tahun ini. Monster Hunter Rise versi PC dikabarkan sukses terjual sebanyak 8 juta unit di seluruh dunia, sejak peluncuran pertamanya.

Baca ini juga :
» YouTuber Taiwan Ciptakan PC Gaming Hatsune Miku Setinggi 2 Meter!
» Gebrakan Awal Tahun: Valve Resmi Umumkan Steam Frame VR, Steam Machine dan Steam Controller
» ROG GR70: Mini PC Gaming Performa Monster dengan Ryzen 9 dan RTX 50 Series
» ASUS All-in-One PC V470: AIO Premium 27 Inci dengan Touchscreen dan Performa Intel Core i7
» MIMESIS Resmi Akses Awal: Horor Kooperatif yang Mempertaruhkan Kepercayaan Tim Lewat AI
» Standar Baru Gaming Portabel: ASUS ROG Xbox Ally, Handheld PC Revolusioner Hasil Kolaborasi ROG dan Xbox
» Jadi Pemegang Tahta Handheld Terbaik Saat Ini? | Review ROG Xbox Ally
» ASUS ExpertCenter PN54 Resmi Meluncur: Definisi Baru Mini PC Bertenaga AMD Ryzen untuk Bisnis Modern
Monster Hunter Rise telah dirilis di Switch sebelumnya secara eksklusif pada Maret 2021. Dilansir dari Siliconera, pada Oktober kemarin, Capcom telah melaporkan bahwa judul ini telah terjual sebanyak 7,5 juta unit di seluruh dunia. Fakta menariknya, game tersebut dicap sebagai game Switch 2021 dengan penjualan terakhir di Jepang.

Capcom meluncurkan Monster Hunter Rise versi PC pada 13 Januari 2022. Secara konten, versi PC ini sama persis dengan versi Switch. Hanya saja, Capcom menambahkan dukungan resolusi 4K, 60 FPS, dan kemampuan untuk mengubah kualitas grafis.

Sumber: IGN SEA

Selain berita utama pada artikel ini, Kru KotGa juga punya pembahasan menarik yang bisa kamu tonton pada video di bawah ini.

TAGS

BACA JUGA BERITA INI
close