space
PAK AP HAMPIR GANTIKAN ALBERT SAAT RRQ BERMAIN PADA MPL INDONESIA SEASON 8 WEEK 6 LALU!
OL
Jumat, 24 Sep 2021

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
Pada MPL Indonesia Week 6 lalu, RRQ Hoshi berhasil memenangkan pertandingan melawan Geek Fam dan Aura Fire. Pada konten video yang dibuat oleh akun YouTube resmi Team RRQ, ada hal yang mengejutkan pada video konten tersebut. Hal tersebut adalah CEO mereka yakni Pak AP yang ingin bermain di MPL Indonesia Season 8. Pada video konten tersebut, Acil selaku coach dari RRQ sudah menyiapkan role Jungler serta menjadi kapten RRQ untuk Pak AP bermain. Namun, karena regulasi yang ada Pak AP tidak bisa bermain pada MPL Indonesia Season 8 Week 6 lalu.


“Kalau misalnya saya maksa gimana ya, itu dua orang bisa apa ya, saya pengen tahu. Saya bilang, guam mau main, lu mau apa? Prank gitukan. Pak ini gimana tapikan dari pusat nggak boleh. Terus lagi livekan, kalo live kan disorot tuh drafting, minggir gitu satu orang, saya masuk.” Ujar Pak AP saat berbincang-bincang dengan Acil dan Bram.

Baca ini juga :
» Boostgate Esports dan Team Zone Lolos ke Swiss Stage M7, Siap Tempur Mulai 10 Januari di Jakarta
» Jelang M7, MLBB Ajak Pemain Indonesia Ikut Pesta Cuan
» Pemenang Kotakgame Awards Kategori 2025 Mobile & Esports
» ONIC Esports Juara Turnamen Internasional Games of the Future 2025
» Dominasi Predator Gaming Indonesia: Dorong Talenta Lokal ke Panggung Esports Dunia 2025
» A New Anime-Style Isekai MMORPG for Mobile and PC "Blue Protocol: Star Resonance" Now Live!
» Nenek Berusia 92 Tahun Juarai Turnamen Tekken 8: Bukti Esport Milik Semua Usia!
» M7 World Championship Resmi Perkenalkan Opening Ceremony Perdana, Drawing Turnamen, dan M7 Pass
Kehadiran Pak AP sendiri di Gaming House RRQ membuat para pemain RRQ menambah semangat. Hasilnya, pada MPL Indonesia Week 6 lalu RRQ Hoshi berhasil memenangkan pertandingan dari lawan-lawannya yakni Geek Fam dan Aura Fire. Dukungan Pak AP ke Gaming House ini menambah kepercayaan diri para pemain RRQ yang minggu lalu baru saja mengalami kekalahan.

(KotakGame)

Jangan lupa juga untuk ikuti Giveaway dari KotakGame. Cek video dibawah ini ya:

TAGS

BACA JUGA BERITA INI
close