space
[SPECIAL] RANKING 10 GAME FINAL FANTASY TERBAIK
-
Selasa, 12 Sep 2017

Seri terbaru yang sudah mengalami masa perkembangan selama 10 tahun dan dengan penundaan tanggal rilisnya hingga beberapa kali, tentunya sebagai fans yang sudah haus ingin segera mencobanya di konsole next gen pastinya memiliki ekspektasi yang tinggi. Namun, Final Fantasy XV berakhir hanya sebagai seri yang menyandang nama Final Fantasy didepannya. Bicara soal gameplay, seri ini memang harus diakui memiliki elemen gameplay terbaik, kualitas grafisnya juga sangat indah dengan ragam efek dan tata cahaya yang luar biasa.

Baca ini juga :
» Review Final Fantasy VII Rebirth - Masterpiece JRPG Kembali, Nostalgia Pertemanan Cloud & Sephiroth
» Star Ocean: The Second Story r Review
» Final Fantasy XVI
» Forspoken
» Crisis Core: Final Fantasy VII Reunion
» Bersiaplah! Ini DIa 7 Upcoming Game Dari Square Enix Yang Bakalan Mantep!
» Menarik! Ini Dia 7 Game Mobile Yang Harus Kalian Coba Pas Rilis Di Indonesia!
» Neo: The World Ends with You

Namun kekuatan cerita di game ini terasa begitu lemah, dengan banyaknya lubang dan aliran jalan cerita yang terasa berantakan akan mudah sekali ditemui di sepanjang game ini. Bagi gamer pendatang baru untuk seri Final Fantasy mungkin ini bukanlah hal yang begitu besar, tapi bagi fans yang tumbuh dari franchise ini merupakan sesuatu yang sangat disayangkan. Jalan cerita utama juga memiliki jangka waktu yang terhitung cukup pendek dibandingkan dengan seri-seri sebelumnya yang menawarkan hingga 40-50 jam permainan, dan itupun hanya dihitung dari jalan cerita utama saja.

Terlepas dari kelemahan itu, Final Fantasy XV masihlah patut untuk dilirik, gameplay dan kualitas grafis terbaik, hingga desain karakter yang sangat menawan seperti Noctis dkk, dan putri Luna yang terlihat sangat anggun.

BACA JUGA BERITA INI
close