space
EVOS LEGENDS HAJAR AURA FIRE 2-0, JADI AJANG PEMBUKTIAN CLOVER DAN DARKNESS
OL
Minggu, 28 Feb 2021

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!

Makin update dengan berita game dan esports! Yuk subscribe ke channel YouTube KotakGame DI SINI dan Instagram KotakGame DI SINI! Bakal ada banyak FREE GIVEAWAY Diamonds, UC, PS4, gaming peripheral, dan lainnya!
EVOS Legends yang pada hari ketiga MPL ID Season 7 ini memang datang dengan kemarahan setelah mereka harus kalah dengan menyakitkan di hari kedua kemarin melawan Bigetron Alpha. Lawannya Aura Fire pastinya juga sedang bersemangat karena ini adalah pertandingan perdana mereka.

Baca ini juga :
» RRQ Hoshi dan EVOS Glory Masih di Papan Bawah, Ko Jo: Kalau Playoffs Tanpa Dua Tim ini Rasanya Hambar!
» Tak Sampai Satu Musim, Dlar Diumumkan Cabut dari Burmese Ghouls!
» Jalin Kerja Sama Selama 3 Tahun, Honor of Kings Jadi Game yang Dipertandingkan di Esports World Cup!
» Ditanya Mengenai RRQ Apakah Skylar Sentris, Watt: Benar 100%, Keliatan Nggak Ada yang Ngangkat Timnya!
» McLaren Lu Warna Apa Bos! Seorang Modder Buat Skin Nolan Edisi Timothy Ronald!
» Terlalu Jago dan Tak Terkalahkan, RRQ Akira Lolos ke Grand Final MPL Latam Season 1!
» Skin Baru THE KING OF FIGHTERS '97! Koleksi Skin-nya di Mobile Legends: Bang Bang
» Super Seru! MPL ID Season 13 Jadi Season Paling Kompetitif dari Season Sebelumnya!
Dan akhirnya EVOS Legends pun memainkan pemain support utamanya yaitu Luminaire pada pertandingan hari ini, walaupun masih tidak diperkuat LJ dan REKT. Namun, datangnya Luminaire menggantikan Rexxy memang membawa perubahan yang signifikan dan EVOS Legends mampu tampil beringas.

Namun, hal spesial lainnya justru datang dari Clover dan Darkness, pasalnya mereka berdua kali ini harus melawan mantan tim mereka sendiri, dan ini pun jadi ajang pembuktian kehebatan mereka berdua di hadapan tim lamanya. Dan benar saja, Aura Fire pun hanya mampu meladeni tim Harimau Putih ini dalam dua babak.

EVOS Legends mampu bermain begitu agresif dengan combo yang sangat rapih di setiap serangan yang mereka lancarkan. Apalagi di babak kedua, Luminaire memberikan kejutan dengan menggunakan Hero Faramis sebagai support yang ternyata sangat efektif hingga membuat Aura Fire kewalahan, dengan pasif Faramis yang mampu respawn cepat dan juga menghidupkan kawannya yang sudah mati dengan skill ultimate nya.

Permainan pun jadi milik EVOS Legends dengan skor 2-0.

Sumber: YouTube MPL ID

TAGS

BACA JUGA BERITA INI
close